Negosiasi Membeli Bahan Baku Produksi


icon

Durasi Pelatihan : 15 Jam

icon

5 Tes Formatif

icon

Pre - test dan Post - test

icon

Sertifikat


Rp. 1.500.000

Redeem Kelas

Deskripsi Pelatihan

Pelatihan ini menggunakan moda Webinar
Okupasi Pelatihan: Natural Raw Material Buyer
Rujukan Okupasi: Indonesia’s Critical Occupations List 2018

 

Gambaran Pelatihan

Pelatihan ini fokus pada konsep dasar dan peran staf procurement dalam pengadaan bahan baku produksi, mencakup kualitas dan spesifikasi bahan baku, faktor penetapan harga dan syarat pembayaran, perkiraan dan batas waktu pengiriman, tipe persediaan, strategi negosiasi, kondisi kontrak, hingga dokumen pembelian.

 

Kompetensi yang Dilatih

Pelatihan ini bertujuan meningkatkan kompetensi peserta dalam penentuan karakteristik bahan baku, penentuan strategi harga dan persyaratan pembayaran, pengelolaan jadwal pengiriman dan persediaan, negosiasi pembelian bahan baku, hingga pelaksanaan kontrak bahan baku.

 

Urutan Pembelajaran

Sesi 1: Penetapan Kualitas dan Spesifikasi Bahan Baku
Sesi 2: Harga dan Persyaratan Pembayaran
Sesi 3: Jadwal Pengiriman dan Persediaan
Sesi 4: Negosiasi Bahan Pembelian dengan terstruktur
Sesi 5: Kondisi kontrak Hukum dan Dokumentasi Bahan Baku

Apa yang akan kamu Pelajari

Setelah mengikuti pelatihan, peserta mampu :

  1. Menentukan karakteristik bahan baku untuk penetapan kualitas dan spesifikasi bahan baku berdasarkan struktur spesifikasi dan parameter pembelian
  2. Menentukan strategi harga dan persyaratan pembayaran berdasarkan faktor penetapan harga, kualitas produk, hingga syarat pembayaran
  3. Mengelola jadwal pengiriman dan persediaan berdasarkan perkiraan dan batas waktu pengiriman, serta tipe persediaan
  4. Melakukan negosiasi pembelian bahan baku secara terstruktur berdasarkan strategi dan jenis negosiasi
  5. Mengendalikan pelaksanaan kontrak bahan baku dengan memperhatikan kondisi kontrak, dokumen pembelian, serta dokumentasi bahan baku

Syarat Mendapatkan Sertifikat

  1. Mengikuti semua webinar
  2. Menyelesaikan semua tes Formative dengan nilai minimal 80
  3. Mengumpulkan semua Tugas Praktek Mandiri
  4. Menyelesaikan post-test dengan nilai minimal 60
  5. Pengumpulan tugas unjuk keterampilan paling lambat 3x24 jam terhitung sejak diberikan instruksi unjuk keterampilan
  6. Memberikan penilaian terhadap pelatihan yang diikuti

Jadwal Webinar

Tidak ada jadwal

Tentang Mentor

avatar

Kukuh Aspiran Hanurawan

Kukuh Aspiran Hanurawan sangat berpengalaman dalam 10 tahun bekerja di bidang purchasing. Ia juga memiliki kemampuan tinggi dalam melakukan lobby dengan suplier, menegosiasi harga suplier, mencari kebutuhan barang, dan juga sangat mengerti tentang dunia purchasing dengan baik.

avatar

Ayu Dian Agita

Asisten Mentor

Ketentuan Kelas

  1. Peserta memiliki usia minimal 18 tahun ke atas
  2. Syarat pendidikan minimal peserta mengikuti webinar adalah minimal SMA sederajat
  3. Peserta yang ingin mengemban profesi sebagai staf procurement / yang sudah mengemban profesi sebagai staf procurement serta ingin mengupgrade skill dan kemampuannya
  4. Peserta yang tertarik pada bidang procurement
  5. Memiliki gawai / perangkat elektronik untuk mengikuti webinar, mengerjakan Tugas/Praktik Mandiri, dan Unjuk Keterampilan

Negosiasi Membeli Bahan Baku Produksi


icon

Durasi Pelatihan : 15 Jam

icon

25 Tes Formatif

icon

Pre - test dan Post - test

icon

Sertifikat


Rp. 1.500.000

Redeem Kelas
Bantuan